Tren fashion ala era 90-an, saat ini kembali menjadi hitz di kalangan anak muda masa kini. Ini dianggap sebagai salah satu fashion yang kekinian dan terlihat lebih fashionable. Terlebih lagi ini menjadi salah satu tren setter. Jika berbicara mengenai fashion, pada saat ini ada berbagai macam tren feshion yang sedang hits di kalangan anak muda.